Stay with Me

Ist

Karya Sitti Zahara Tarmizi
Dari Ulee Gle – Pidie Jaya

Hatiku terang menerima katamu
Bagai malam diterangi lampu

Kalbu ku bersorak gembira
Bagai menang di medan perang

Melambung rasa menyapa mentari
Mengelilingi planet bumi

Aduhai kasihku
Hiasi hariku dengan senyummu

Penuhi dadaku dengan cayamu
Biar sembuh seketika

Luka yang pernah ada
Aduhai kasihku

Jadilah penerangku
Tetaplah bersamaku
Stay with me

 

Pos terkait